Top Mortar Semen Instan
Home Properti Mau Kamar Monokrom? 5 Desain Kamar Warna Hitam Jauh dari Kesan Seram

Mau Kamar Monokrom? 5 Desain Kamar Warna Hitam Jauh dari Kesan Seram

0
5 Desain Kamar Warna Hitam Jauh dari Kesan Seram (Foto: Pexel/ medhat ayad)

BERKABAR.COM – Memiliki kamar minimalis biasanya hanya mengandalkan dua warna yaitu Monokrom. Berikut ini 5 desain kamar warna hitam yang jauh dari kesan seram.

Dengan menggunakan 5 desain kamar warna hitam memiliki kamar dengan dominasi warna hitam tidak lagi menjadi bayangan belaka.

Warna hitam memiliki sifat yang elegan, jika diaplikasikan di kamar maka perpaduan properti dan barang lainnya juga harus dipikirkan dengan benar agar terbebas dari kesan seram.

Saat memiliki kamar dengan dominasi warna hitam, ada baiknya kamu memiliki furniture dengan warna yang terang namun tidak bertabrakan dengan warna merah.

Pencahayaan dalam kamar juga harus diperhatikan sehingga kamar tidak menjadi lebih gelap karena warna hitam dapat menyerap cahaya.

5 Desain Kamar Warna Hitam

1. Dominasi warna hitam dengan beberapa titik lampu yang menerangi ruangan

2. Gunakan kombinasi warna abu-abu, gaya industrialis banget

3. Plafon sebagai variasi warna hitam dan putih

4. Memanfaatkan cahaya dari luar untuk menerangi kamar

5. Warna hitam hanya menjadi pelengkap kamar

Demikian desain kamar warna hitam yang bisa kamu gunakan di kamar tidurmu agar menjadi lebih elegan dan nyaman. Semoga membantu.

(***)

NO COMMENTS

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

Exit mobile version